Jakarta, RadarBuana.com – Presiden Joko Widodo (Jokowi) resmi memperkenalkan para menteri barunya dalam reshuffle kabinet pertama Jokowi untuk Kabinet Indonesia Maju. Pengumuman nama-nama menteri baru Jokowi ini digelar di Istana Merdeka, Jakarta Pusat, Selasa (22/12/2020). Jokowi mengumumkan langsung nama-nama menterinya. “Bapak ibu saudara-saudara sebangsa dan setanah air, pada sore hari […]

Jakarta, RadarBuana.com – Presiden Jokowi dalam arahannya kepada Komite Penanganan Covid-19 dan Pemulihan Ekonomi Nasional  mengatakan Pembentukan Komite bukan berarti membubarkan Gugus Tugas Penanganan Covid-19 baik di tingkat pusat maupun daerah.  Komite ini adalah  mengintegrasikan antara kebijakan ekonomi dan kebijakan kesehatan. “Perlu saya tekankan juga tidak ada yang namanya pembubaran […]

Jakarta, RadarBuana.com – Kapolri Jenderal Idham Azis meminta maaf kepada masyarakat apabila selama bertugas, jajarannya belum dapat memenuhi ekspektasi yang ada. “Dalam kesempatan ini saya memohon maaf kepada masyarakat seluruh Indonesia apabila ada kinerja atau hal-hal yang belum bisa membuat ekspektasi masyarakat senang sama Polri,” kata Kapolri saat memberi sambutan […]

Jakarta, RadarBuana.com  – Presiden Joko Widodo menyampaikan tujuh instruksi untuk dijadikan pedoman dalam pelaksanaan tugas Kepolisian Negara Republik Indonesia. Instruksi tersebut disampaikan Presiden dalam amanatnya pada acara peringatan ke-74 Hari Bhayangkara yang digelar di Istana Negara, Jakarta, Rabu (1/7). Peringatan hari ulang tahun (HUT) ke-74 Bhayangkara pada tahun ini diselenggarakan […]

Jakarta, Radarbuana.com – Polemik Pembahasan Draf Haluan Ideologi Pancasila (RUU HIP) bergulir akhir-akhir ini.  Dan atas pembahasan RUU HIP tersebut, Presiden Joko Widodo tidak mengirimkan surat presiden (Surpres) yang merupakan tanda persetujuan pembahasan legislasi, atas Rancangan Undang-Undang Haluan Ideologi Pancasila (RUU HIP) kepada DPR. Menurut Presiden Pemerintah juga tidak ikut […]

 Jakarta, Radarbuana.com –Memasuki tatanan kehidupan normal baru atau New Normal, jam kerja PNS akan seperti hari kerja biasa, akan tetap berlaku 8 jam. Aturan ini telah diberlakukan Kementerian Pemberdayaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (KemenPANRB). Hal itu disampaikan oleh Kepala Biro Hukum, Komunikasi, dan Informasi Publik KemenPAN-RB Andi Rahadian.\ “Jam kerja setelah […]

Jakarta, Radarbuana.com – Ribuan puskesmas yang ada di Indonesia dinilai dapat mengoptimalkan upaya penanganan pandemi Covid-19 di tingkat daerah. Oleh karenanya Presiden Joko Widodo meminta agar jaringan fasilitas kesehatan tingkat pertama di masing-masing wilayah (puskesmas) diperkuat “Terdapat 10.134 puskesmas di Tanah Air, di mana sekitar 4.000 di antaranya dilengkapi dengan […]

Jakarta, Radarbuana.com -Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 17 Tahun 2020 tentang Perubahan Atas PP Nomor 11 Tahun 2017 tentang Manajemen Pegawai Negeri Sipil (PNS), telah diteken Presiden Joko Widodo (Jokowi) beberapa hari lalu. Ada sejumlah perubahan aturan dalam PP tersebut. Sejumlah kebijakan yang diubah, salah satunya ialah presiden kini memiliki kekuasaan […]

Jakarta, Radarbuana.com – Berdasarkan Surat Telegram Nomor: ST/1377/V/KEP./2020 dan surat telegram yang lain, bernomor ST/1378/V/KEP./2020, yang terbit pada Jumat (1/5/2020). Ditandatangani atas nama Kapolri, oleh Wakapolri Komjen Pol Gatot Eddy Pramono, menyebutkan adanya mutasi dan promosi sejumlah pejabat tinggi (pati), yakni adana mutasi dan promosi 9 Kapolda. Dalam surat tersebut […]

Sponsor